Sistem kontrol pneumatik adalah kendali aktuator menggunakan udara bertekanan. Perbedaan mendas…
Rangkaian Pneumatik Direct dan Indirect Single Acting dan Double Acting Cylinder
Keunggulan sistem pneumatik adalah sisa-sisa hasil proses akan dibuang langsung ke udara bebas karena hasil atau limbah dari sistem pneumatik tergolong tidak membahayakan.
Rangkaian pneumatik terbagi menjadi dua yaitu murni pneumatik dan elektropneumatik. Rangkaian elektropneumatik akan dibuat pada artikel terpisah.
Kali ini akan aku bagikan sisa-sisa tidak berbahaya hasil praktikum di UGM pada tanggal 14 Mei – 18 Mei kemarin.
a. Rangkaian Direct
Rangkaian pneumatik yang pushbuttonnya secara langsung atau direct mengarah ke silinder.
Single Acting Cylinder |
Double Acting Cylinder |
b. Rangkaian Indirect
Rangkaian pneumatik yang aliran udaranya mengkontrol terlebih dahulu valve 3/2 single pilot atau valve 5/2 double pilot.
Double Acting Cylinder |
Single Acting Cylinder |
Terimakasih udah menjadi tempat pembuangan sisa-sisa hasil belajarku :)
Post a Comment
Post a Comment